Flexo atau Rotogravure? Pilihan Terbaik untuk Bisnis Anda
Flexo atau Rotogravure? Pilihan Terbaik untuk Bisnis Anda. Dalam dunia percetakan industri, pemilihan metode cetak yang tepat sangat mempengaruhi efisiensi produksi, biaya, dan kualitas hasil cetak. Dua teknik cetak yang sering digunakan dalam skala besar adalah Flexographic Printing (Flexo) dan Rotogravure Printing (Gravure). Kali ini RotogravureIndonesia membuat artikel ini tentu saja bukan ditujukan untuk menjatuhkan … Baca Selengkapnya