Manfaat Anti Static dalam Industri Otomotif
Manfaat Anti Static dalam Industri Otomotif – Dalam industri otomotif modern, penggunaan plastik semakin meningkat sebagai upaya untuk mengurangi berat kendaraan guna menekan emisi. Namun, penggunaan bahan plastik dalam proses manufaktur otomotif menghadirkan tantangan baru, terutama terkait dengan listrik statis. Jika tidak dikendalikan, listrik statis dapat menyebabkan berbagai masalah kualitas, keamanan, dan produktivitas. Listrik statis … Baca Selengkapnya